Peninjauan Cepat
Christian Faye by AL Cosmetics Smokey Eye set terdiri atas 6 eyeshadow untuk Smokey eye yang sempurna. Perpaduan 6 warna yang senada berbaur sempurna satu sama lain dan memungkinkan shading dan highlighting yang optimal. Teksturnya yang lembut dan halus dapat diaplikasikan secara sempurna dengan spons bersisi ganda yang disertakan di tiap set nya. Sistem penomoran warnanya yang unik membantu setiap orang menciptakan hasil Smokey eye yang sempurna. Tersedian dalam 4 set nuansa warna: Ungu, Hitam, Biru, dan Cokelat.